Terinspirasi Pandemi Covid-19, Warga Bubutan Ciptakan Robot Delta dari Bahan Bekas

- Minggu, 1 Agustus 2021 | 20:13 WIB
Wujud Robot Delta di kawasan RT 3 RW 2 Kelurahan Bubutan, Kecamatan Bubutan, Kota Surabaya, Minggu (1/8/2021). (ayosurabaya/Praditya Fauzi Rahman)
Wujud Robot Delta di kawasan RT 3 RW 2 Kelurahan Bubutan, Kecamatan Bubutan, Kota Surabaya, Minggu (1/8/2021). (ayosurabaya/Praditya Fauzi Rahman)

Aseyan mengaku, pembuatan robot itu diinisiasi bersama Anang dan warga sedari beberapa waktu lalu. Kendati begitu, ia ingin robot buatan mereka dapat bermanfaat bagi masyarakatnya.

"(Mulanya) Robot ini (Delta) saya program agar bisa membantu, saat kami adakan bazar UMKM, tiap akhir pekan," tuturnya.
 

AYO BACA : Sudah Agustus, Kartu Prakerja Gelombang 18 Kapan Dibuka?

Halaman:

Editor: Andres Fatubun

Tags

Rekomendasi

Terkini

X